Tingginya Protein Pada Kandungan Gizi Cumi
Posted on | Selasa, 14 Agustus 2012 | No Comments
ResepmasakanID -.Cumi adalah
binatang laut yang kaya akan manfaat yang di butuhkan oleh kesehatan tubuh anda
kaya yang di miliki oleh cumi adalah kandungan protein dalam tubuhnya yang di
atas rata rata. Resep Masakan ID kali ini akan bagikan kepada anda mengenai
enak nikmat dan manfaatnya suatu makanan Cumi untuk kesehatan tubuh anda.
Kandungan Gizi Cumi
Ditinjau
dari nilai gizi, cumi-cumi memiliki kandungan gizi yang luar biasa karena
kandungan proteinnya cukup tinggi, yaitu 17,9 g/100 g cumi segar. Daging
cumi-cumi memiliki kelebihan dibanding dengan hasil laut lain, yaitu tidak ada
tulang belakang, mudah dicerna, memiliki rasa dan aroma yang khas, serta mengandung
semua jenis asam amino esensial yang diperlukan oleh tubuh. Asam amino esensial
yang dominan adalah leusin, lisin, dan fenilalanin. Sementara kadar asam amino
nonesensial yang dominan adalah asam glutamat dan asam aspartat.
Cumi-cumi
juga mengandung beberapa jenis mineral mikro dan makro dalam jumlah yang sangat
tinggi. Kadar mineral yang terkandung pada cumi-cumi sangat bervariasi walaupun
dalam satu spesies yang sama. Variasi ini tergantung pada keadaan lingkungan
tempat hidup, ukuran, dan umur.
Mineral
penting pada cumi-cumi adalah natrium, kalium, fosfor, kalsium, magnesium, dan
selenium. Fosfor dan kalsium berguna untuk pertumbuhan kerangka tulang,
sehingga penting untuk pertumbuhan anak-anak dan mencegah osteoporosis di masa
tua. Selain kaya akan protein, cumi-cumi juga merupakan sumber vitamin yang
baik, seperti vitamin B1 (tiamin), B2 (riboflavin), B12, niasin, asam folat,
serta vitamin larut lemak (A, D, E, K).
Kedua asam
amino tersebut berkontribusi besar terhadap timbulnya rasa sedap dan gurih. Itu
sebabnya, secara alami cumi telah memiliki cita-rasa gurih, sehingga dalam
pengolahannya tak perlu ditambahkan penyedap (seperti monosodium glutamat =
MSG).
Cumi–cumi
juga mengandung TMAO (Trimetil Amin Oksida) yang cukup tinggi. TMAO yang tinggi
ini memberikan rasa yang khas terhadap daging cumi-cumi. Daging cumi-cumi juga
banyak mengandung monoamino nitrogen yang menyebabkan cumi-cumi mempunyai rasa
manis. Kandungan sulfur yang cukup tinggi pada cumi–cumi juga menyebabkan
cumi-cumi berbau amis ketika mengalami perlakuan pemasakan seperti
direbus.
Sungguh
sangat luarbiasa manfaat yang akan anda dapatkan ketika anda mengkonsumsi cumi
, untuk itu saya bagikan untuk anda mengenai resep masakan cumi yang tidak
hanya enak namun juga bermanfaat untuk kesehatan anda .
Category:
Info Kandungan Gizi
Comments
Categories
- Aneka Resep Masakan Indonesia (1)
- Games Masakan (8)
- Info dan Tips Resep Masakan (6)
- Info Kandungan Gizi (3)
- Masakan Daging Kambing (2)
- Masakan Daging Sapi (8)
- Permainan Masakan (8)
- Resep Kue Basah (12)
- Resep Kue Kering (8)
- Resep Masakan Ayam (13)
- Resep Masakan Bali (7)
- Resep Masakan Cake (14)
- Resep Masakan Cumi (12)
- Resep Masakan Gulai (3)
- Resep Masakan Ikan (16)
- Resep Masakan Jamur (1)
- Resep Masakan Kue (8)
- Resep Masakan Lebaran (10)
- Resep Masakan Nusantara (20)
- Resep Masakan Padang (10)
- Resep Masakan Pedas (6)
- Resep Masakan Praktis (4)
- Resep Masakan Puasa (5)
- Resep Masakan Sambal (3)
- Resep Masakan Sayur (12)
- Resep Masakan Seafood (12)
- Resep Masakan Sehari - hari (16)
- Resep Masakan Semur (8)
- Resep Masakan Tahu (1)
- Resep Masakan Tempe (1)
- Resep Masakan Tradisional (1)
- Resep Masakan Udang (6)
- Resep Puding (6)
Popular Posts
-
Kue Tradisional Apem BAHAN : 125 gram tepung beras 40 gram gula pasir 1/2 sdt ragi instant 1/4 sdt baking powder 250 ml santan dari 1...
-
ResepmasakanID - Mengulas bahan pangan khas Indonesia memang tidak ada habisnya. Salah satu sayuran yang sering digunakan sebagai bahan...
-
ResepmasakanID – Kue Kering kali ini sudah populer sejak Lebaran beberapa tahun lalu, namun sekarang kue ini dapat dinikmati kapan saja,dim...
-
ResepmasakanID - Buat anak kost yang biasa hidup hemat, namun tetap ingin makan semur.. coba saja resep berikut ini,.meski cuman semur tahu ...
-
ResepmasakanID – Masakan di Bulan Puasa Bulan Suci Ramadhan sangatlah istimewa, dan tidak kalah antusiasnya kami rekomendasikan beberapa...
-
Kue Wingko Babat Kue babat berasal dari daerah Lamongan, Jawa Timur. Lalu mengapa bisa menjadi makanan khas Semarang? Ini diawali pada tahu...
-
ResepmasakanID – Begiti banyak games memasak yang ada di Internet,salah satu permainan yang paling populer adalah kelas memasak Sara. Nah ...
-
ResepmasakanID – Serapah daging, namanya sedikit anehh ya..:-D, tapi tenang rasanya tidaak aneh kok, dijamin enak. Secara tampang atau ...
-
Lupis Ketan Hitam Putih Salahsatu Kue Tradisional Indonesia,ketan yang legit dan kenyal. Untuk variasi buat lopis dari ketan putih dan keta...
-
ResepmasakanID – Nusantara kaya akan wisata kulinernya, Ayam kaya akan sajian olahan masakan, ini bukti ke kreativitasan budaya bangs...
Search
category
- Aneka Resep Masakan Indonesia (1)
- Games Masakan (8)
- Info dan Tips Resep Masakan (6)
- Info Kandungan Gizi (3)
- Masakan Daging Kambing (2)
- Masakan Daging Sapi (8)
- Permainan Masakan (8)
- Resep Kue Basah (12)
- Resep Kue Kering (8)
- Resep Masakan Ayam (13)
- Resep Masakan Bali (7)
- Resep Masakan Cake (14)
- Resep Masakan Cumi (12)
- Resep Masakan Gulai (3)
- Resep Masakan Ikan (16)
- Resep Masakan Jamur (1)
- Resep Masakan Kue (8)
- Resep Masakan Lebaran (10)
- Resep Masakan Nusantara (20)
- Resep Masakan Padang (10)
- Resep Masakan Pedas (6)
- Resep Masakan Praktis (4)
- Resep Masakan Puasa (5)
- Resep Masakan Sambal (3)
- Resep Masakan Sayur (12)
- Resep Masakan Seafood (12)
- Resep Masakan Sehari - hari (16)
- Resep Masakan Semur (8)
- Resep Masakan Tahu (1)
- Resep Masakan Tempe (1)
- Resep Masakan Tradisional (1)
- Resep Masakan Udang (6)
- Resep Puding (6)
Archives
-
▼
2012
(136)
-
▼
Agustus
(75)
- Resep Masakan Pedas “Steak Tempe Lada Hitam”
- Resep Masakan Pedas “Ceker Ayam Pedas”
- Resep Masakan Pedas “Semur Jamur Pedas”
- Resep Masakan Pedas “Semur Bebek Pedas”
- Resep Masakan Pedas “Semur Babat Pedas”
- Games Permainan Memasak “Cherry Cup Cake”
- Games Permainan Masakan “Rainbow Cake”
- Tingginya Protein Pada Kandungan Gizi Cumi
- Resep Masakan “SEAFOOD KARE SPAGHETTI”
- Resep Masakan Cumi “CUMI CABE IJO”
- Resep Masakan “SEAFOOD SANTAN HARMOK”
- Resep Masakan “SEAFOOD TOM YAM ENAK”
- Resep Masakan “SEAFOOD PIZZA KOMPLIT”
- Resep Masakan “CUMI ISI UDANG GORENG PANIR”
- Resep Masakan Cumi “CUMI BUMBU KERING”
- Resep Masakan Cumi “CUMI PETAI PRAKTIS”
- Resep Masakan Cumi “CUMI SAMBAL GORENG”
- Resep Masakan “CUMI SAUS KECAP BAKAR”
- Games Permainan Masakan “CAKE GEMBIRA ORDER“
- Games Permainan Masakan “SARA'S BROWNIES“
- Games Permainan Masakan “SUSHI GULUNG KALIFORNIA“
- Games Permainan Masakan “CAKE SUTERA MERAH “
- Games Permainan Masakan “WEDDING CAKE “
- Games Permainan Masakan “SARA'S CAKE PAVLOVA “
- Aneka Resep Masakan Sayur Sehari - hari
- Resep Masakan “SAYUR DAUN SINGKONG”
- Resep Masakan “SAYUR NANGKA MERAH”
- Resep Masakan “SAYUR NANGKA JAWA”
- Resep Masakan “SAYUR SETUP SEHAT”
- Resep Masakan “SAYUR TERONG SANTAN”
- Resem Masakan “SAYUR BUNGA PEPAYA”
- Resep Masakan “SAYUR LABU SIAM | PEPAYA”
- Resep Masakan Lebaran "Ayam Thai Panggang"
- Resep Masakan Lebaran, Aneka Menu Lebaran
- Resem Masakan Lebaran “LONTONG PRAKTIS”
- Resep Masakan Lebaran “KETUPAT PRAKTIS”
- Resep Masakan Lebaran “OPOR AYAM KERING”
- Resep Masakan Lebaran “SOTO PADANG MERAH”
- Resep Masakan Lebaran “SOTO BANJAR KOMPLIT”
- Resep Masakan Lebaran “LONTONG KARI PAHA AYAM”
- Resep Masakan Lebaran “KETUPAT SAYUR BETAWI”
- Resep Masakan Lebaran “OPOR AYAM KUAH”
- Cari atau Buat Kue Lebaran, Jangan Bingung !!!!
- Resep Lebaran Kue Kering, Aneka Kue Kering
- Resep Kue Kering “Putri Salju Mete”
- Resep Kue Kering “Bola Salju”
- Resep Kue Kering “Coklat Capucino”
- Resep Kue Kering “Kastengel Gurih Keju”
- Resep Kue Kering “Sus Kering Keju”
- Resep Kue Kering “Chocochips Coklat”
- Resep Kue Kering “Kue Nanas Keju”
- Resep Masakan Puasa “Sahur Aneka Semur”
- Resep Masakan Puasa “Ayam, Cumi Special”
- Resep Masakan Puasa “Ikan, Daging Sapi Special”
- Resep Masakan Puasa “Kue,Kue Basah,Cake ”
- Resep Masakan Puasa “Buka Puding Istimewa”
- Resep Masakn Ikan “Sop Gurame Gurih”
- Resep Masakan Semur “Sop Baso Tahu”
- Resep Masakan Semur “Capjay Komplit”
- Resep Masakan Daging “Sop Buntut Sapi Segar”
- Resep Masakan Cake “Cake Markisa Leci”
- Resep Masakan Cake “Cake Gulung Stroberi”
- Resep Masakan Cake “Puding Cake Mangga”
- Resep Masakan Cake “Pannekoek with Rhum Vla”
- Resep Masakan Cake “Cake Keju daging asap”
- Resep Masakan “Pancake Bayam Bayam”
- Resep Masakan "Cake Wortel Almond"
- Resep Masakan Cake “Cotton Cake”
- Resep masakan Cake “Cake Muffin Pisang”
- Resep Masakan Cake “Pancake Saus Stroberi”
- Resep Masakan Cake “Cake Buah Ceri”
- Resep Masakan Cake “Cake coklat Gelas”
- Resep Masakan Cake “Cake keju Putih”
- Resep Masakan Cake “Cake Marmer Kukus”
- Resep Masakan Cumi “Cumi Asam Manis”
-
▼
Agustus
(75)
Leave a Reply